Infokekinian.com – Apa Itu Intuisi? Intuisi adalah fenomena yang sering dibicarakan, tetapi seringkali tidak sepenuhnya dipahami. Intuisi sering kali disebut sebagai “pengetahuan tanpa alasan” atau “perasaan yang tidak bisa dijelaskan.” Ini adalah jenis pengetahuan instan yang tampaknya datang dari dalam diri kita, seringkali tanpa kita sadari bagaimana kita mencapainya. Apa …
Read More »Pendidikan
Contoh Pidato Tentang Narkoba
Contoh pidato tentang narkoba merupakan salah satu jenis pidato tentang kesehatan yang tidak hanya bisa mengedukasi namun juga bisa membawa pesan peringatan kepada siapa saja yang mendengarnya sehigga dengan demikian, baik orang yang melaksanakan pidato maupun pendengarnya sama-sama bisa mendapatkan pengetahuan. Biasanya pidato singkat tentang narkoba ini berisi tentang bagaimana dampak narkoba bagi penggunanya, Atau …
Read More »Pengertian Lari Estafet: Sejarah, Syarat, serta Aspek Penting Lainnya
Pengertian lari estafet adalah salah satu cabang olahraga atletik yang sangat populer dan sering diperlombakan di berbagai kejuaraan olahraga, termasuk Olimpiade. Olahraga ini melibatkan empat pelari dalam satu tim yang masing-masing berlari sejauh jarak tertentu sebelum menyerahkan tongkat estafet kepada rekan satu timnya. Dalam artikel ini, infokekinian akan membahas pengertian …
Read More »7 Manfaat dari Rumah Kaca untuk Pertanian yang Wajib Kamu Perhatikan
Jika berbicara mengenai rumah kaca, maka biasanya kita akan terfokuskan dengan dampak negatif. Padahal nyatanya terdapat sisi positif dari manfaat dari rumah kaca yang dapat kamu rasakan. Rumah kaca adalah tempat yang dirancang untuk menumbuhkan tanaman dalam lingkungan terkontrol. Dalam rumah kaca, tanaman dapat tumbuh lebih baik dan lebih cepat …
Read More »Pengertian serta Contoh Kalimat Langsung dan Tidak Langsung yang Benar
Kalimat Langsung dan Tidak Langsung – Apa kabar sobat semuanya? Kali ini kita akan membahas pelajaran bahasa Indonesia yaitu tentang kalimat langsung dan tidak langsung. Mulai dari pengertian, ciri-ciri, serta contoh dari kalimat langsung dan tidak langsung akan kita bahas kali ini. Kalimat Langsung Pengertian Kalimat Langsung Merupakan sebuah kalimat …
Read More »Pengertian Prosedur Teks Yang Mudah Di Pahami, Kenali 5 Jenis Prosedur Teks
Jika berbicara tentang pengertian prosedur teks, biasanya kita akan mengartikannya secara singkat bahwa teks prosedur adalah salah satu teks yang berisi sebuah panduan atau petunjuk dalam melaksanakan suatu proses atau kegiatan tertentu secara sistematis dan berurutan. Kehadiran teks prosedur sangat penting dalam berbagai aspek kehidupan, mulai dari kegiatan di sekolah, di …
Read More »Apa Itu Teks Narasi: Ciri-Ciri, Struktur, serta Fungsi Utam yang Wajib Kamu Ketahui!
Apa itu teks narasi? Teks narasi adalah salah satu jenis teks yang sering kita temui dalam kehidupan sehari-hari, baik di buku, maupun media sosial. Meskipun tampaknya sederhana, teks narasi memiliki struktur dan tujuan yang spesifik. Dalam artikel ini, infokekinian akan membahas mendalam apa itu teks narasi, ciri-ciri, jenis, serta aspek …
Read More »